Pelaksanaan Vaksin Covd-19 Pada Pengadilan Negeri Tabanan Kelas Ib
- Jum'at, 05 Maret 2021
- Admin

Pada hari Jumat, 5 Maret 2021, dilaksanakan pemberian Vaksin Covid-19 Tahap pertama pada segenap Pimpinan, Hakim, dan Pegawai yang ada di lingkungan Pengadilan Negeri Tabanan. Pemberian Vaksin dilaksanakan di Rumah Sakit Kasih Ibu Kabupaten Tabanan, dengan pengawasan dari Dinas Kesehatan Kabupaten Tabanan. Pemberian Vaksin berjalan lancar, dan dilakukan sesuai protokol kesehatan yang berlaku.
[gallery link="file" columns="6" ids="19219,19220,19221,19222,19223,19224"]
Lihat Berita Lainnya